Pembukaan Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) PPRA di MA Negeri Demak
Demak – MA Negeri Demak mengadakan pembukaan kegiatan pelaksanaan Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) PPRA yang dilaksanakan di Lapangan MA Negeri Demak , Senin (06/10 /2023). MA Negeri Demak pada tahun pelajaran 2023 /2024 telah menerapkan kurikulum merdeka bagi peserta didik kelas X dan kelas XI , adapun peserta didik kelas XII masih menggunakan kurikulum 2013. Pelaksanaan Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) PPRA di MA Negeri Demak telah memilih tema Gaya Hidup Berk
Pagar Nusa MAN Demak Sukses Raih Juara Umum ke-2 di Kejurkab IX Kabupaten Demak
Demak – lagi-lagi dan lagi Pesilat Pagar Nusa MAN Demak berhasil menyabet juara umum ke-2 dalam kejurkab XI tahun 2023 Kabupaten Demak yang diselenggarakan Pencak Silat Nahdlatul Ulama (PSNU) Pagar Nusa Kabupaten Demak dan diikuti 360 atlet di GOR Desa Bango Kecamatan Demak Kabupaten Demak 04-06 November 2023. Keberhasilan yang dicapai ini merupakan salah satu wujud keseriusan Pesilat MAN Demak dalam menunjukkan eksistensi ekskul Pagar Nusa MAN Demak. Adapun perolehan medali yang di persemba
Dua Tim riset MAN Demak masuk nominasi 10 besar
Demak - Dua Tim riset MAN Demak masuk nominasi 10 (sepuluh) besar verifikasi Lomba Penelitian Kabupaten Demak 2023. Informasi ini diterima dari orang tua siswa yang mengkonfirmasi kepada Asmui, S. Ag. yang juga staf Humas MAN Demak melalui telepon seluler, Sabtu(22/10/2023). Hal ini dibenarkan oleh guru pembimbingnya, Mudrikatul Choiriyah, S. Pd., M. Pd.," ya benar, namun ini masih menunggu dari pihak penyelenggara, karena dari 10 besar akan diambil 6 nominat
MAN Demak Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda dengan Penuh Khidmat
Demak-Upacara dalam rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda (HSP) ke-95 dilaksanakan hari Sabtu, 28 oktober 2023 di MA Negeri Demak. Upacara yang diikuti oleh seluruh guru, karyawan dan peserta didik MAN Demak berjalan dengan lancar dan khitmat. Bapak Drs.H.Syaefudin, M. Pd selaku pembina upacara peringatan Hari Sumpah Pemuda (HSP) membacakan pidato sambutan dari Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora). Peringatan Hari Sumpah Pemuda tahun 2023 ini mengakat tema "Bersama Majukan Indo
Siswa MAN Demak Juara MTQ-STQ Kabupaten Demak 2023
Demak – Kontingen MAN Demak meraih juara dalam lomba Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) dan Seleksi Tilawatil Qur'an dan Hadist (STQH) tingkat kabupaten Demak 2023, yang diselenggarakan di Pendopo Kabupaten Demak pada Kamis (26/10/2023), Ajang MTQ-STQH tahunan ini diselenggarakan oleh Lembaga Pengembangan Tilawatil Qur'an (LPTQ) kabupaten Demak, tahun ini MAN Demak mampu membawa juara
Rebut Juara Lagi, MAN Demak Terus Ukir Prestasi
Demak - Alhamdulillah Siswi MAN Demak mampu membawa pulang medali dalam Pekan Seni Santri Modern (Pesantren) yang digelar di Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kudus, Selasa (24/10/2023). Pekan seni santri modern ini digelar dalam rangka memperingati milad ke-10 Ma’had Al-Jamiah IAIN Kudus. Ajang ini digelar untuk memberikan ruang santri untuk menyalurkan kreatifitas ataupun bakat seni yang dimiliki, sehingga dengan digelarnya perlombaan ini para santri bisa semakin semangat untuk mengembang